Rabu, 09 November 2016

Review anime akaysuki no yona

akatsuki no yona

Akatsuki no yona merupakan salah satu anime favorit saya di genre shoujo yang berlatar setting kekerajaan yang sudah lama berjaya. Ada 3 peran utama yang difokuskan di sini, satu perempuan dua laki-laki mereka bertiga telah bersahabat dari kecil. Pasti pada berpikir bahwa perempuan akan di perebutkan dua laki-laki, itu pemikiran yang salah. Di sini perempuan sudah menyukai satu laki-laki sejak kecil dan laki-laki itu tidak membalas respon perempuannya, dan satunya lagi hanyalah sebuah teman curhat, teman main, teman dekat, pengawal dan lain sebagainya yang membuat sakit hati bagi beberapa penonton yang menyukai laki-laki itu. laki-laki itu padahal juga menyukai perempuan tersebut, namun di abaikan dan tetap menganggap seperti teman saja. Anime ini juga menyisipkan beberapa aksi yang membuat penonton 'dag dig dug', beberapa sisipan comedy juga dilakukan oleh anime Akatsuki no yona. Untuk masalah cerita, anime ini sangat rekomendasi bangat karena pengembangan karakter, aksi yang penuh keren bisa kamu lihat di sini. Jangan ragukan cerita dalam anime Akatsuki no yona (favorit saya, jadi saya ingin menyodorkan kamu bahwa anime ini sangat bagus sekali).

Read more at: http://www.animepjm.com/2014/10/anime-romance-terbaik.html?m=1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar